Senin, 22 Desember 2025

Selamat Hari Ibu!

      Selamat Hari Ibu!

Untuk doa-doanya di sepertiga malam yang tak pernah terputus,

Untuk segala tirakat yang dilakukan demi kesuksesan anak-anaknya,

Yang selalu percaya bahwa anaknya akan bangkit di waktu terpuruk,

Yang selalu kompromi dengan segala jenis sifat anak-anaknya,

Untuk segala pengorbanan yang tidak terhingga,

Tempat ternyaman saat badai menghadang,

Dan sumber terbesar doa yang hingga saat ini telah membawaku jauh melangkah,


Selamat Hari Ibu! Semoga panjang umur, sehat selalu dan senantiasa diberkahi Allah SWT. Aamiin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar